Guru Pengerak

Senin, 13 Juni 2022

ELABORASI KONSEP MODEUL 1.2 NILAI-NILAI DAN PERAN GURU PENGERAK

PENDIDIKAN GURU PENGERAK

ANGKATAN 5

 

 

Tri Purwanto

Unit Kerja SDN Kalisari 03

Kelas 5.31. Sri Wasono Widodo

 

 

PROVINSI DKI JAKARTA

KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR

TAHUN 2022


 Bapak/Ibu Calon Guru Penggerak,

Dalam pembelajaran ini, kita akan mengelaborasi pemahaman kita mengenai Nilai dan Peran Guru Penggerak. Namun sebelum melakukan elaborasi pemahaman bersama instruktur, Anda diminta untuk menuangkan berbagai pertanyaan mengenai materi Nilai dan Peran Guru Penggerak yang masih ingin digali lebih lanjut pada aktivitas ini. 

Diharapkan Bapak/Ibu Calon Guru Penggerak dapat mendorong rasa keingintahuannya dalam bentuk pertanyaan mendalam untuk dibahas bersama Instruktur. Jadi, bukan soal seberapa banyak pertanyaan yang disampaikan, namun seberapa pentingkah pertanyaan tersebut bagi Bapak/Ibu dalam menguatkan pemahaman pada Modul 1.2 ini. 


  1. Nilia-nilai guru pengerak berpihak pada murid, mandiri, reflektif, kolaboratif, inovatif. Dengan keterbatasan prasarana atau fasilitas,  strategi apa yang dapat dilakukan guru sebagai guru pengerak disekolah untuk menerapkan nilai-nilai budaya positif dan pembelajaran yang berpihak pada murid?
  2. Sebagai seorang guru pengerak harus memiliki peran pemimpin pembelajaran, studenty agency, coach bagi guru lain, mendorong kolaborasi, dan mengerakan komunitas praktisi. Bagaimana jika seorang calon guru penggerak tidak memiliki peran  dari salah satu peran  yang semestinya dimiliki oleh guru penggerak atau tidak mampu menjalankan salah satu peran sebagai guru penggerak?
  3. Sebagai seorang guru pengerak harus memiliki peran pemimpin pembelajaran, studenty agency, coach bagi guru lain, mendorong kolaborasi, dan mengerakan komunitas praktisi. Sedangkan disekolah terdapat guru senior yang enggan terhadap perubahan dengan alasan usia. Mereka menggangap mereka sudah tidak mampu dan sudah tua serta  sebentar lagi (2-3 tahun) pensiun. Bagaimana cara merubah pola pikir teman tersebut dan Bagaimana strategi nyata dalam mengajak teman senior untuk berkoborasi memajukan sekolah?


Tidak ada komentar:

Posting Komentar